Safari Tarawih PKK Kabupaten Bantul di Masjid Sokopuro Blawong I
hanifah 21 Maret 2024 20:18:32 WIB
Trimulyo -- Rabu, 20 Maret 2024 dilaksanakan Safari Tarawih oleh PKK Kabupaten Bantul yang dilaksanakan di Masjid Sokopuro Blawong I. Kegiatan ini merupakan implementasi Program Pokja 1 Kabupaten Bantul yang dilaksanakan setiap bulan Ramadhan. Di Masjid Sokopuro ini merupakan putaran ke-3 dari awal puasa.
Pelaksanaan Safari Tarawih ini dihadiri oleh tim PKK Kabupaten Bantul yaitu ibu Emi Masruroh, S.Pd, ibu Dwi Joko Purnomo, S.Sn beserta ibu perwakilan masing-masing Pokja 1-4 Kabupaten Bantul.
Pada kesempatan Safari Tarawih ini diisi kultum oleh Ibu Umi Latifah yaitu tentang 4 orang yang disayang Allah SWT dibulan Ramadhan,
1. Orang yang membaca Al-Qur'an
2. Orang yang selalu menjaga lisan
3. Orang yang memberi sedekah takjil kepada orang yang kelaparan
4. Orang yang berpuasa
Semoga dengan adanya Safari Tarawih ini dapat meningkatkan ketaqwaan dan mempererat tali silaturahmi.
#Kalurahan Trimulyo
#Kapanewon Jetis
#Kabupaten Bantul
Komentar atas Safari Tarawih PKK Kabupaten Bantul di Masjid Sokopuro Blawong I
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Lagu
PAMONG DESA TRIMULYO
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kegiatan Sarasehan Hari Jadi Trimulyo ke 78
- Rapat Koordinasi Perawatan Lapangan untuk Hari Jadi Kalurahan Trimulyo ke-78
- Link Survey Indeks Kepuasan Masyarakat
- Kegiatan Jalan Sehat dsn Senam Senang
- 2.2. Perubahan APBKal tahun 2024 Perkal no 3 Tahun 2024 tentang Perubahan APBkal Tahun 2024
- Bunga Bangkai Mekar di Blawong 1
- Pertemuan Rutin Kader Posyandu Lansia
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License