Final E-Sport Mobile Legend Bang Bang Kalurahan Trimulyo
hanifah 20 November 2023 10:37:19 WIB
Trimulyo – Minggu, 19 November 2023 dilangsungkan partai Final E-Sport Mobile Legend Bang Bang yang merupakan serangkaian kegiatan Pekan Olah Raga Trimulyo 2023 dalam Rangka memperingati Hari Jadi Kalurahan Trimulyo yang ke 77.
2 tim yang berhasil menembus partai final yaitu No Mercy dari Padukuhan Blawong II dan Sindet Menangan dari Padukuhan Sindet. 2 Tim tersebut sudah melalui jalan panjang dari penyisihan grup yang dimulai pada tanggal 14 November 2023 hingga 17 November 2023 dan telah menyingkirkan 10 tim lainnya yang berasala dari perwakilan padukuhan masing-masing di wilayah kalurahan Trimulyo.
Partai Final berlangsung sengit sejak pemilihan draft hingga kedalam permainannya, hingga akhirnya sindet menangan dapat mengakhiri perlawanan No Mercy dengan kemenangan 2-1. Dengan begitu sindet Menangan dari Padukuhan Sindet keluar sebagai Juara I dan No Mercy dari Padukuhan Blawong II harus puas mendapat juara II.
Semoga dengan kegiatan ini dapat menambah semangat para player yang ada di Trimulyo khusunya dan bukan tidak mungkin atlit ESport tingkat Nasional bisa berasal dari Kalurahan Trimulyo.
Komentar atas Final E-Sport Mobile Legend Bang Bang Kalurahan Trimulyo
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Lagu
PAMONG DESA TRIMULYO
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Memperingati Hari Sumpah Pemuda 2025
- Pelatihan Instruktur Senam Lansia Bagi Kader Posyandu di Kalurahan Trimulyo
- Tata Tertib Pengisian Pamong Kalurahan Trimulyo Tahun 2025
- Informasi Lowongan Pamong Kalurahan Formasi Jabatan DUKUH PUTON
- Pertemuan Rutin Kaum Rois Bulan Oktober di Masjid An-Nur Karangwuni
- GEBYAR LITERASI TBM DELIMA: DISKUSI PRAKTIK BAIK KOMUNITAS LITERASI
- Pertemuan Rutin PKK Kalurahan
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
















