Penarikan Mahasiswa KKN PPM UGM periode 2
hanifah 11 Agustus 2023 14:50:42 WIB
Trimulyo ─ Jumat, 11 Agustus 2023 Penarikan Mahasiswa KKN - PPM UGM Periode 2 Tahun 2023. Pemerintah Kalurahan Trimulyo diwakili Lurah, Carik, Pangripta dan Tata Laksana
Sebanyak 27 mahasiswa telah melakukan KKN mulai dari 26 Juni 2023 sampai 11 Agustus 2023 di empat Dusun yaitu Blawong I, Kembangsongo, Cembing dan Puton. KKN Dengan tema Pencegahan dan penanggulangan stunting dan pemberdayaan masyarakat siaga sadar stunting di Desa Trimulyo
Dengan adanya KKN dapat mengedukasi dan mengurasi angka stunting di Kalurahan Trimulyo. Dan juga memberikan manfaat bagi warga Masyarakat serta Pemerintah Kalurahan Trimulyo.
Komentar atas Penarikan Mahasiswa KKN PPM UGM periode 2
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
Lagu
PAMONG DESA TRIMULYO
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Memperingati Hari Buruh Internasional
- Bamuskal Trimulyo Bersiap untuk Kunsiroh Anjasmara 2025
- Rapat Koordinasi Persiapan Pendataan Sipedet Cantik
- Pertemuan Rutin Kader Posyandu Balita
- Senam Lintas Sektor di Koramil Jetis
- Gerakan Pengendalian (Gerdal) Hama di Kawasan Bulak Bembem
- Monitoring dan Evaluasi Penggunaan Anggaran Belanja Kalurahan Tahun 2024/2025 oleh Kapanewon Jetis
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
