Pembekalan Petugas Pendataan dan Penagihan Pajak Kendaraan Bermotor
erwin, 13 Maret 2025 13:53:18 WIB

Trimulyo – Kamis 13 Maret 2025 bertempat di Aula Lantai II KPPD DIY di Kabupaten Bantul diadakan kegiatan pembekalan pendataan dan penagihan pajak kendaraan bermotor di Kabupaten Bantul. Kegiatan berlangsung selama 2 minggu dengan jadwal yang sudah tersampaikan kepada setiap kalurahan. Dan petugas pendataan dari Kalurahan Trimulyo mendapat giliran pembekalan pada hari ini.
Artikel Terkini
-
Ikuti Dan Meriahkan Pemecahan Rekor MURI Minum Wedang Uwuh
23 Oktober 2018 01:12:00 WIB ASRIAYOO!!! Ikuti dan meriahkan Pemecahan Rekor MURI Minum Wedang Uwuh bersama Bupati Bantul pada hari Minggu 28 Oktober 2018 mulai jam 06.00wib bertempat di Lapangan Kembangsongo Desa Trimulyo. Dengan membeli tiket seharga Rp 10.000 anda akan mendapatkanpengalamanberpartisipasi dalam pemecahan rekor MU... ..selengkapnya
-
Merti Permoni, Rawat Wanadesa
23 Oktober 2018 00:58:32 WIB ASRIKawasan bukit permoni yang masuk di wilayah Pedukuhan Blawong I, memiliki luas lahan hampir 5 hektar. Terdapat berbagai situs budaya diantaranya goa permoni serta batu tapak kuda sembrani. Selain sebagai area cagar budaya, bukit permoni juga dijadikan sebagai kawasan perkebunan dengan berbagai jenis... ..selengkapnya
-
PPS Trimulyo Hadiri Rapat Penyampaian DCT Anggota DPRD Bantul
22 Oktober 2018 03:30:46 WIB ASRIPPS Desa Trimulyo beserta tim sekretariat menghadiri rapat penyampaian DCT (daftar calon tetap) anggota DPRD Kabupaten Bantul Pemilu 2019 pada tingkat Kecamatan Jetis.Kegiatan tersebut digelar di Aula Balai Desa Sumberagung pada hari Sabtu malam (20/10/2018). Rapat dihadiri oleh Ketua KPU Kabupaten ... ..selengkapnya
-
Rapat Panitia Inventarisasi Tanah Kas Desa Trimulyo
22 Oktober 2018 03:00:41 WIB ASRISeiring dengan semangat Pemerintah Kabupaten Bantul dalam menangani persoalan yang berhubungan dengan tanah kas desa, Pemerintah Desa Trimulyo pada hari Jumat malam (19/10/2018) membentuk Panitia Invetarisasi Tanah Kas Desa untuk menyusun data terkini terkait dengan tanah kas desa baik secara yuridi... ..selengkapnya
-
Bupati Bantul Serahkan Bantuan Sosial RTLH Kabupaten Bantul 2018
21 Oktober 2018 02:39:25 WIB ASRIBertempat di Pendopo Balai Desa Trimulyo, pada hari Kamis (18/10/2018) Bupati Bantul Drs. Suharsono secara simbolis menyerahkan bantuan sosial peningkatan kualitas rumah tidak layak huni (RTLH) yang bersumber dari dana APBD Kabupaten Bantul Tahun Anggaran 2018. Total pemberian bantuan sebanyak 172 p... ..selengkapnya
Tautan
Lagu
PAMONG DESA TRIMULYO
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pembekalan Petugas Pendataan dan Penagihan Pajak Kendaraan Bermotor
- Selamat Hari Jadi DIY ke 270
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Putaran Pertama
- MUSKAL Laporan Kinerja Bamuskal TA 2024 dan Penghapusan Aset Kalurahan
- Pamong Kalurahan Trimulyo Gelar Apel Pagi untuk Koordinasi dan Evaluasi Kerja
- Laporan Penggunaan Dana Desa 2025
- Info Grafis APBKal Tahun 2025